8 Macam Kecerdasan Menurut Howard Gardner

Para ahli telah membagi kecerdasan yang dimiliki oleh setiap orang menjadi beberapa macam.
Howard Gardner membagi kecerdasan menjadi 8 macam yang dikenal dengan kecerdasan “Jamak”. Kecerdasan jamak juga disebut dengan “Multiple Intelligence”.


Sebenarnya ada beberapa aspek lain selain pada intelektual saja. Aspel lain tgersebut adalah aspek ketrampilan (psikomotor), aspek sikap (afektif) dan spiritual yang ada pada diri anak.

Salah satu orang yang menyatakan dan mendefinisikan kecerdaan adalah Howard Gardner.





Apa saja kecerdasan jamak yang dikemukakan oleh Howard Gardner ini.

Berikut 8 Macam Kecerdasan Menurut Howard Gardner


1. Kecerdasan Intrapersonal.
2. Kecerdasan Interpersonal.
3. Kecerdasan Linguistik.
4. Kecerdasan Kinestetik.
5. Kecerdasan Musikal.
6. Kecerdasan Spasial.
7. Kecerdasan Matematika Logis.
8. Kecerdasan Naturalis.

Related Posts:

0 Response to "8 Macam Kecerdasan Menurut Howard Gardner"

Posting Komentar

Label